Kamis, Oktober 08, 2009

Konsep Teknologi

MATA KULIAH : KONSEP TEKNOLOGIHari : Senin dan Jum’at
Tanggal : 5 dan 9 Oktober 2009
Bobot SKS : 2 SKS
Tujuan Mata Kuliah : Memberikan pengertian dan analisis secara matematik
dari Percepatan Teknologi, Pengambilan Keputusan, Optimasi, Model, dan Sistem

Oleh : Pebi Pebriadi, S.Kom, M.M.
Fakultas Teknik
Jurusan Teknik Informatika
Universitas Siliwangi Tasikmalaya.

GARIS-GARIS BESAR PROSES PEMBELAJARAN (GBPP)

TUJUAN PENGALAMAN BELAJAR :
Menjelaskan pengertian dan analisis dari bagian-bagian pengambilan keputusan
POKOK BAHASAN :
Mempelajari pengertian dn analisis pengambilan keputusan, yang terdiri dari :
a. Elemen-elemen pengambilan Keputusan
b. Algoritma
c. Kriteria
d. Optimasi dengan sedikit Alternatif
e. Program Dinamis
f. Masalah-masalah yang tidak mempunyai pemecahan
I. Pengambilan Keputusan
2.1 Elemen-elemen Pengambilan Keputusan
2.2 Algoritma
2.3 Kriteria
2.4 Optimasi dengan sedikit alternatif
2.5 Program Dinamis
2.6 Masalah-masalah yang tidak mempunyai pemecahan 4 - - 4 Sekurang kurangnya 2 sks

=====================================================================================

2. Pengambilan Keputusan
2. Mempelajari pengertian dan analisis pengambilan keputusan, yang terdiri dari :
2.1 Elemen-elemen pengambilan Keputusan
2.1.1 4 Elemen Pengambilan Keputusan :
1. Model
Model adalah : Penggambaran dari suatu masalah secara kuantitatip.
2. Kriteria
Kriteria adalah tujuan yang hendak dicapai dari pengambilan keputusan.
3. Pembatas
Pembatas adalah faktor tambahan yang harus diperhatikan dalam memecahkan suatu masalah
4. Optimasi
Optimasi, setelah kita menggambarkan masalahnya (model), menetapkan hal yang diinginkan (kriteria), maka mulailah kita mencari jalan pemecahan terbaik atau pemecahan optimum.
Secara singkat kita dapat mengatakan bahwa model menggambarkan keadaan masalahnya, kriteria merupakan tujuan yang diinginkan dari pengambilan keputusan, sedangkan pembatas menetapkan hal-hal yang boleh dan tidak boleh dikerjakan. Setelah ini semua, kemudian mencari optimasi yaitu dengan mencari pemecahan terbaik.
2.1.2 Algoritma
Definisi : Algoritma adalah suatu catatan atau daftar langkah-langkah yang dapat diambil untuk memecahkan persoalan.
2.1.3 Kriteria
2.1.4 Optimasi dengan sedikit Alternatif
2.1.5 Program Dinamis
2.1.6 Masalah-masalah yang tidak mempunyai pemecahan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar